Dalam upaya meningkatkan kepedulian terhadap sesama di bulan suci Ramadan, SD Muhammadiyah Prambanan mengadakan bakti sosial (baksos) Kepada masyarakat di sekitar Sekolah dan juga di beberapa TK di Prambanan. Acara baksos tersebut berlangsung di Halaman SD Muhamamdiyah Prambanan ,Bokoharjo, Prambanan, Sleman, Jumat (14/4). Sebanyak 300 paket sembako di bagikan acara baksos tersebut. Kepala Sekolah SD Muhammadiyah Prambanan Yuni Winarti, M.Pd mengatakan, pembagian sembako tersebut dibagikan kepada masyarakat sekitar dalam rangka program tahunan. Semoga bantuan ini bisa membantu meringankan beban masyarakat dan mampu memberikan semangat dalam bulan ramadhan.







Mupraja melaksanakan Baksos pada Bulan Ramadhan 1444 H
14 April 2023, 08:04 WIB | Oleh: SD Muhammadiyah Prambanan | Dilihat: 719 kaliTinggalkan Komentar
Tulisan Terkait
SD Muhammadiyah Prambanan Gelar Acara GEMPITA
03/11/2025Prambanan — SD Muhammadiyah Prambanan sukses menyelenggarakan acara GEMPITA (Gebyar Lomba Anak dan Guru Tingkat TK) pada S...
Siswa SD Muhammadiyah Prambanan Raih Prestasi Gemilang di Berbagai Ajang Kompetisi
27/10/2025Prambanan, 27 Oktober 2025 — Suasana upacara bendera di SD Muhammadiyah Prambanan pagi ini berlangsung istimewa. Setelah kegiatan rutin tersebut...
Tim Mupraja Raih Prestasi Membanggakan Pada Debut Pertamanya di Turnamen Sepak Bola Wanita Milk Life Soccer Challenge Seri 1 Jogja
20/10/2025Yogyakarta, Oktober 2025 — Tim sepak bola wanita SD Muhammadiyah Prambanan (Mupraja) berhasil menorehkan prestasi membanggakan dalam debut perda...
Ahad Pagi Penuh Inspirasi: SD Muhammadiyah Prambanan Gelar Pengajian dan Pertemuan Wali Murid
28/09/2025Prambanan, 28 September 2025 — SD Muhammadiyah Prambanan menggelar kegiatan Pengajian Ahad Pagi yang dirangkai denga...
SD Muhammadiyah Prambanan Gelar Pemetaan Calon Siswa Baru dan Wawancara Orang Tua
13/09/2025Prambanan – SD Muhammadiyah Prambanan terus berkomitmen menghadirkan layanan pendidikan yang unggul dan berkualitas. Sebagai bagian dari rangkai...
