• SD MUHAMMADIYAH PRAMBANAN
  • Islami Cerdas dan Berbudaya
SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH

Selamat datang di website resmi SD Muhammadiyah Prambanan.

Puji dan syukur kami haturkan ke hadirat Allat SWT, atas berkat, rahmat dan ridhoNya maka website SD Muhammadiyah Prambanan akhirnya bisa terwujud.

Selamat berjumpa di SD Muhammadiyah Prambanan melalui media website ini, semoga melalui media ini kebutuhan dan layanan komunikasi dapat memenuhi harapan masyarakat dan pihak-pihak yang berkepentingan.

Tujuan utama website ini adalah sebagai media informasi kepada masyarakat luas tentang keberadaan sekolah, sehingga sekolah menjadi lebih dikenal dan siap menerima masukan dan kritik membangun dari pihak luar demi terwujudnya visi - misi sekolah.

Kami berharap website ini bisa memberikan manfaat yang seluas-luasnya kepada keluarga besar SD Muhammadiyah Prambanan, dan dunia pendidikan, serta masyarakat luas pada umumnya.

Akhir kata, tak lupa saya ucapkan terima kasih kepada  pengelola web yang telah bekerja keras demi terwujudnya web ini, serta seluruh guru, karyawan dan siswa SD Muhammadiyah Prambanan, sehingga website sekolah ini menjadi lebih berguna dan bermanfaat

Baca Juga
Pelantikan Polisi Cilik SD Muhammadiyah Prambanan: Pelopor Keselamatan Berlalu Lintas di Sekolah

SD Muhammadiyah Prambanan mengadakan upacara pelantikan Polisi Cilik (Pocil) di halaman Kantor Polsek Prambanan, Sleman, pada Sabtu (25/1). Program Pocil ini merupakan inisiatif unggula

30/01/2025 08:31 - Oleh SD Muhammadiyah Prambanan - Dilihat 173 kali
Selamat Kepada ananda Gading dan Moniqca

selamat kepada ananda Gading Pamoring Royyan Lomba Ceramah Agama Putra Juara 2 Moniqca Vicario Yacob Lomba Ceramah Agama Putri Juara 2

25/09/2019 18:15 - Oleh SD Muhammadiyah Prambanan - Dilihat 1608 kali
Day-1: Keseruan Homestay Siswa-Siswi Mupraja

Kamis, 12 Desember 2024 siswa-siswi SD Muhammadiyah Prambanan mengikuti kegiatan Homestay di Pasar Kebon Empring. Acara diawali dengan pembukaan oleh Bapak Ketua Komite, dilanjutka

12/12/2024 17:05 - Oleh SD Muhammadiyah Prambanan - Dilihat 190 kali
Puasa ke 2

“Sehari sudah kita menahan lapar dan dahaga, kini tibalah waktu maghrib untuk kita berbuka, selamat berbuka puasa semoga ibadah puasa kita diterima Allah SWT.”#tetapdirumaha

25/04/2020 19:12 - Oleh SD Muhammadiyah Prambanan - Dilihat 530 kali
Milad Muhammadiyah

dalam rangka ikut memeriahkan milad muhammadiyah SD Muhammadiyah Prambanan megadakan kegiatan pawai di lingkungan sekitar SD Muhammadiyah Prambanan, Dihari yang berbahagia ini SD Muhamm

08/08/2019 09:54 - Oleh SD Muhammadiyah Prambanan - Dilihat 355 kali
Info PPDB Via WhatsApp
Chat Kami 💬
Halo! Saya adalah asisten AI Anda. Silakan ajukan pertanyaan terkait situs web ini. Dengan menuliskan angka
1. Info sekolah (1)
2. Lokasi Kami (2)
3. Kontak Kami/PPDB (3)
4. Program Unggulan (4)