UPACARA PERDANA SD MUHAMMADIYAH PRAMBANAN TP 2022 2023
Memasuki awal tahun pelajaran 2022/2023, SD Muhammadiyah Prambanan menggelar upacara bendera sebagai salah satu rutinitas yang dilaksanakan setiap hari Senin. Kegiatan ini berlangsung dilapangan sekolah SD Muhammadiyah Prambanan, Senin (25/07/2022).
Upacara bendera diikuti oleh seluruh warga madrasah, Kepala Madrasah, seluruh dewan Guru, dan seluruh Peserta didik mulai dari kelas 1 hingga kelas 6. Upacara hari ini berlangsung khikmat, tampak seluruh peserta didik berbaris rapi dan tertib.
Upacara ini cukup berbeda dari biasanya karena yang menjadi petugas adalah bapak ibu guru serta karyawan SD Muhammadiyah Prambanan. Hal ini dilakukan agar bisa menjadi contoh para siswa dalam melaksanakan upcara sebagi petugas maupun peserta
Alhamdulillah prosesi pelaksanaan upacara hari ini berlangsung lancar, seluruh peserta didik berbaris rapi dibarisan masing masing sesuai tingkatan kelasnya.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Acara Wisuda dan Penutupan Tahun Pelajaran SD Muhammadiyah Prambanan: Pertahankan Peringkat ASPD Tertinggi se-Kapanewon
SD Muhammadiyah Prambanan menyelenggarakan kegiatan Wisuda sekaligus Penutupan Tahun Ajaran 2024/2025 pada Sabtu (21/6) bertempat di Gedung Serbaguna Adisutjipto. Dalam momen tersebut,
Mupraja Expo 2025: Meriah, Inovatif, dan Penuh Semangat Teknologi untuk NKRI!
Prambanan, 3 Juni 2025 — SD Muhammadiyah Prambanan sukses menyelenggarakan Mupraja Expo 2025, ajang tahunan pameran karya dan pentas seni yang tahun ini mengangkat tema “Ber
Sosialisasi Keselamatan Lalu Lintas 2025: SD Muhammadiyah Prambanan Tanamkan Kesadaran Sejak Dini
PRAMBANAN, SLEMAN — SD Muhammadiyah Prambanan kembali menunjukkan komitmennya dalam membentuk karakter dan kesadaran sosial siswa melalui kegiatan Sosialisasi Keselamatan Lalu Lin
SD Muhammadiyah Prambanan Sleman Aktif dalam Kemah Prestasi Pandu Hizbul Wathan
SLEMAN — Dalam upaya memperkuat pendidikan karakter serta menanamkan nilai-nilai kemandirian dan kepemimpinan Islami, SD Muhammadiyah Prambanan Sleman menunjukkan partisipasi akti
SD Muhammadiyah Gelar Puncak Milad ke-20
Prambanan – SD Muhammadiyah Prambanan (Mupraja) menggelar acara puncak Milad ke-20 pada Ahad, 4 Mei 2025. Perayaan ini menjadi momentum penting dalam perjalanan sekolah yang telah